Sabtu, 16 Februari 2013

Bakti Sosial KESIRA Kabupaten Deli Serdang

Bakti Sosial Kesehatan Indonesia Raya (KESIRA) Kabupaten Deli Serdang dilaksanakan pada hari Jum'at tanggal 15 Februari 2013 di SD GKPS Psr III Namorambe Kabupaten Deli Serdang..
Kegiatan bakti sosial tersebut meliputi Pemeriksaan Kesehatan, pemberian obat cacing dan multivitamin untuk anak-anak SD yang dihadiri oleh Ketua KESIRA Kabupaten Deli Serdang, dr Arih Ginting dan Ketua PAC Partai GERINDRA Kecamatan Namorambe, Johanis Ginting...









Tidak ada komentar: